Choirunnisa
Choirunnisa Lainnya

Thinking extrovert

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Ramadan: Meraih Surga dari Rumah di Bulan Penuh Berkah

12 Maret 2024   21:39 Diperbarui: 13 Maret 2024   17:31 844
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ramadan: Meraih Surga dari Rumah di Bulan Penuh Berkah
Input sumber gambar detik.com

Salat-salat sunnah yang bisa kita kerjakan di untuk menambah tabungan pahala adalah:

  • Salat sunnah qobliyah dan ba'diah
  • Salat sunnah tarawih
  • Salat sunnah tahajud
  • Salat sunnah taubat

4. Berpuasa Ramadan

5. Khatam Al-Qur'an

Buat Saya yang karakteristiknya Thinking Extrovert ini penting banget mendapatkan support system dari luar. Untuk membantu mencapai target khataman Al-Qur'an yang sebelumnya mungkin banyak terlewat. Maka tahun ini Saya ikut program one day one juz yang diadakan dari sekolah anak Saya. Program ini memacu Saya ketika rasa mager datang atau untuk tidak menyelesaikan komitmen satu hari satu juz. Karena setiap hari, semua anggota yang mengikuti program ini diharuskan mengisi absen ketika sudah menyelesaikan bacaan Al-Qur'annya. 

Input sumber gambar dok. Pribadi
Input sumber gambar dok. Pribadi

6. Menjaga perilaku dengan tidak gibah dan melakukan aktifitas yang sia-sia

Seperti Ramadan tahun ini Saya mengikuti kompetisi dari Kompasiana ini Ramadan Bercerita, salah satu tujuannya adalah untuk menjaga supaya Saya hanya melakukan aktifitas yang bermanfaat. 

Setelah mengerjakan to do list sebelumnya di sela waktu luang Saya gunakan untuk banyak menulis. 

Selain itu juga membuat kegiatan seru bersama anak dengan mengisi buku Ramadan Activity. 

Input sumber gambar pribadi
Input sumber gambar pribadi

Dan juga membuat challenge bersama anak pertama Saya, jika dia bisa melakukan semua tantangannya maka akan ada reward di akhir Ramadan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Content Competition Selengkapnya

03 March 2025
SEDANG BERLANGSUNG
Dear Ramadan, Tahun Ini Aku akan...
blog competition  ramadan bercerita 2025  ramadan bercerita 2025 hari 1 
04 March 2025
Cerita Kocak Pas Sahur
blog competition ramadan bercerita 2025 ramadan bercerita 2025 hari 2
05 March 2025
Puasa Jalan Terus, Produktivitas Jangan Tergerus
blog competition ramadan bercerita 2025 ramadan bercerita 2025 hari 3
Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Cara Seru Nunggu Bedug di Ketemu Ramadan

Ketemu di Ramadan hadir kembali. Selain sebagai ajang buka puasa bersama Kompasianer, ada hal seru yang berbeda dari tahun sebelumnya. Penasaran? Tunggu informasi selengkapnya!

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun