KOMENTAR
RAMADAN

Bulan Penggemblengan Orang-orang Beriman

15 April 2022   13:50 Diperbarui: 15 April 2022   13:52 233 3

Dijelaskan di Alqur'an bahwa tujuan dari puasa adalah agar kita bertaqwa. Apa itu taqwa ? Selama ini kita mengenal definisi taqwa adalah menjalankan perintahnya dan menjauhi larangannya. Padahal definisi itu jika kita teliti ulang merupakan goal atau tujuan. Sedangkan sikap taqwa adalah kemampuan untuk berhati-hati dan waspada dalam segala langkah, di segala tempat dan waktu dalam kehidupan agar tidak menyebabkan Allah marah, murka dan tidak ridho.

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun