KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Buruknya Hablum Minannas Bisa Menyeret Kita ke Neraka
20 April 2022 23:55
Diperbarui: 21 April 2022 00:13
1792
5
Tiap orang Islam pasti menginginkan surga-Nya. Entah seberapa pun kadar ketaatannya kepada Allah SWT. Oleh karena itu, semua berlomba-lomba mengumpulkan amal saleh untuk bekal pulang ke kampung akhirat. Namun sayang sekali, perlombaan kebaikan tersebut adakalanya justru melalaikan hablum minannas.