KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Kenangan Membuat Kreasi Makanan Berbuka Anak Kost
22 Maret 2024 07:44
Diperbarui: 22 Maret 2024 08:41
1170
6
Mystery Topic dalam rangkaian Ramadan Bercerita hari ini cukup menarik karena peserta diminta menceritakan mengenai "Kreasi Makanan Berbuka Anak Kost". Bagi saya, topik ini menarik karena mengingatkan akan pengalaman di masa lalu dalam membuat kreasi makanan untuk berbuka puasa ketika menjadi anak kost.
KEMBALI KE ARTIKEL