KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Kue Lebaran Bangsawan Palembang
21 April 2023 22:09
Diperbarui: 21 April 2023 22:15
960
5
Pada umumnya masyarakat perkotaan saat hari lebaran menyajikan kue-kue kering seperti kue Putri Salju, Nastar, Kastengel, Coklat , dll. Biasa disajikan di toples-toples kaca atau plastik transparan yang diletakkan di atas meja ruang tamu. Saat ini banyak yang menjual atau open PO kue-kue semacam itu. Terbayang setelah silaturahmi dari rumah ke rumah kita puas makan kue - kue jenis ini beserta makanan khas lebaran Ketupat, opor, rendang, sambel goreng kentang dan sejenisnya.
KEMBALI KE ARTIKEL