KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Jalanan Mulai Macet, Pertanda Mudik Sudah Mulai
18 April 2023 22:59
Diperbarui: 18 April 2023 23:15
643
2
Sore hari di perempatan Sitanggal sudah mulai macet, traffic light seakan tak berfungsi. Berbagai jenis kendaraan tidak ada yang mau mengalah, semuanya ingin cepat sampai. Seandainya semua bersabar dan mematuhi peraturan lalulintas , tentu kejadian seperti ini tidak perlu terjadi. Maunya pingin cepat sampai di rumah tetapi akhirnya terlambat karena macet.
KEMBALI KE ARTIKELJalan Braga Bandung, Ketika Bebas Kendaraan!
7 bulan yang laluBercerita +SELENGKAPNYA
Ketemu di Ramadan

Cara Seru Nunggu Bedug di Ketemu Ramadan
Ketemu di Ramadan hadir kembali. Selain sebagai ajang buka puasa bersama Kompasianer, ada hal seru yang berbeda dari tahun sebelumnya. Penasaran? Tunggu informasi selengkapnya!