KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Mengapa Anak Harus Diajari Mengungkapkan Isi Pikiran Sejak Dini?
2 April 2025 08:15
Diperbarui: 1 April 2025 21:09
165
3
Pernahkah kamu melihat seorang anak yang kesulitan mengungkapkan apa yang sebenarnya ia rasakan atau pikirkan? Misalnya, ketika ia marah tetapi hanya diam sambil menangis, atau ketika ia ingin sesuatu tetapi tidak tahu bagaimana mengatakannya. Hal ini sering terjadi karena anak-anak belum terbiasa atau belum diajarkan bagaimana mengekspresikan pikiran dan perasaan mereka dengan baik.
KEMBALI KE ARTIKELBercerita +SELENGKAPNYA
Ketemu di Ramadan

Nunggu Bedug Makin Seru di Bukber Kompasianer
Selain buka puasa bersama, Kompasiana dan teman Tenteram ingin mengajak Kompasianer untuk saling berbagi perasaan dan sama-sama merefleksikan kembali makna hari raya.
Info selengkapnya: KetemudiRamadan2025