KOMENTAR
TRADISI Pilihan

Kreasi Sahur Pakai Mie Instan dengan Nasi Putih & Telur Bebek Asin, Benar-benar Praktis & Maknyus

4 April 2023   16:59 Diperbarui: 4 April 2023   17:04 1566 4

Sahur dan Buka Puasa itu beda, waktunya juga berbeda. Alhasil dalam menyiapkan menunya juga berbeda.  Khusunya Sahur. Bagi yang tidur, kita harus bangun sekitar jam setengah empat pagi untuk menyiapkan menu sahur. Kadang mata masih mengantuk karena nyenyaknya tidur, namun bagi yang berpuasa mau tak mau harus bangun untuk santap sahur, agar puasanya kuat esok harinya dan mengikuti sunnah/anjuran Rasul.

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun