KOMENTAR
RAMADAN Pilihan

Ngabuburit Asyik di Tengah Pandemi

4 Mei 2020   23:01 Diperbarui: 4 Mei 2020   23:00 153 2

Siapa sih orang yang gak kenal istilah Ngabuburit? Tentunya semua orang di seluruh penjuru Indonesia akrab nih dengan istilah ngabuburit. Salah satu ritual yang biasa dilakukan di sore hari menjelang buka puasa. Lalu pertanyaannya apa saja kegiatan yang bisa dan biasa dilakukan oleh orang-orang untuk mengisi waktu ngabuburit.

Sebenarnya banyak sekali kegiatan yang bisa dilakukan untuk mengisi waktu ngabuburit yang tujuannya untuk mengisi waktu menunggu waktu berbuka puasa tiba. Seperti jalan-jalan di komplek perumahan atau di sekitaran kampung tempat tinggal menggunakan motor sembari jalan-jalan sore menikmati menunggu senja.

Banyak sekali tuh di sekitaran rumah saya yang seperti itu. Boncengan satu motor keliling kampung. Ada yang sama temen. Ada yang anak kecil bareng ayah atau ibu mereka. Ada yang pasangan baru menikah. Ada yang pasangan baru punya anak dan masih banyak lainnya pasangan-pasangan boncengan motor untuk ngabuburit. Pastinya tidak sendirian ya.

Selain kegiatan jalan-jalan sore pake motor tadi ada juga tuh kegiatan yang biasanya dilakukan saat ngabuburit. Pergi ke tempat-tempat pasar dadakan sore untuk hunting jajanan untuk buka nantinya. Tapi di tengah pandemi seperti sekarang ini kegiatan yang satu ini. Harus dihindari ya guys. Karena kan pasar-pasar dadakan sore yang biasanya ada sudah ditiadakan oleh pemerintah. Sama seperti di tempat saya sudah ada banner berisi larangan besar untuk tidak menggelar pasar sore dadakan selama bulan puasa di tengah pandemi ini.

Lalu akan muncul pertanyaan. Apa kegiatan yang bisa dilakukan untuk mengisi waktu ngabuburit di tengah pandemi agar tetap asyik dan tidak membosankan?

Jawabannya banyak sekali. Tapi di sini saya akan menceritakan apa yang saya lakukan selama ngabuburit di bulan puasa tahun ini. Pertama biasanya saya akan duduk di ruang tengah rumah saya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun