KOMENTAR
RAMADAN Pilihan

Hikmah Ramadan untuk Etika Bermedia Sosial yang Bijaksanna

17 Mei 2019   09:06 Diperbarui: 17 Mei 2019   09:11 96 30

Salah satu hikmah Ramadhan adalah membiasakan diri untuk mengelola dan mengendalikan hawa nafsu dengan bijaksana. Tidak tanggung-tanggung lho, di "kawah candradimuka" Ramadhan, kita tidak hanya diwajibkan untuk menahan diri dari perkara yang haram yang sudah pasti dilarang oleh Allah SWT, tapi disaat berpuasa kita juga diwajibkan untuk menahan diri dari beberapa perkara mubah dan halal. Harapannya, kedepan dan seterusnya kita bisa lebih terbiasa untuk sabar dalam menahan diri pada perkara yang syubhat, makhruh apalagi yang haram.

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun