KOMENTAR
RAMADAN

Seorang Muslimah Galau karena Kedatangan Tamu di Bulan Ramadhan

7 April 2022   22:43 Diperbarui: 7 April 2022   22:58 343 1

Ramadhan adalah bulan yang suci yang penuh berkah, penuh rahmat. Bulan yang dimana sangat dinanti-nanti oleh seluruh umat muslim, setiap kaum muslim saling berlomba-lomba dalam mendapatkan pahala. Berpuasa, bertadarus, sholat taraweh, sholat witir dan amalan lain yang tentunya sangat dinanti oleh seluruh umat muslim. Tetapi bagaimana jika seorang muslimah di datangi oleh tamu bulanan? Siapakah tamu bulanan tersebut? Yaa, tamu bulanan tersebut adalah menstruasi, atau di dalam islam disebut haid. Seorang wanita muslimah yang sudah baligh pasti akan mengalami haid, karena haid sudah menjadi kodrat perempuan dan lalu bagaimana jika di bulan ramadhan kita kedatangan tamu tersebut? Bukankah kita tidak dapat mengerjakan amalan-amalan di bulan ramadhan?

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun