KOMENTAR
RAMADAN

Sebenarnya.... Berapa Jumlah Rakaat Sholat Tarawih?

28 Maret 2024   09:37 Diperbarui: 28 Maret 2024   09:51 413 1

Menurut beberapa pendapat dari para ulama terkemuka, ternyata amalan yang dikerjakan pada masa sahabat berbeda-beda dari segi jumlah rakaatnya, mulai dari 11, 13, 20, 36 samapai 41 rakaat. Tumbuhnya amalan setelah Nabi ini karena latihan semata-mata. Sebab dalam menambah amalan ini berangkat dari segi ijtihad yang kuat. Ibnu Taimiyah dalam Fatawanya mengatakan:"Shalat Ramadhan itu tidaklah ditentukan oleh Nabi dengan bilangan rakaat tertentu, bahkan Shalat beliau di Bulan Ramadhan hanya 13 rakaat akan tetapi panjang-panjang rakaatnya dan beliau melanjutkan di Rumahnya". Pada masa Umar bin Khattab menambah menjadi 20 rakaat dan dia sederhanakan bacaannya (Tidak terlalu panjang dan tidak terlalu pendek bacaannya) sebab dengan begitu akan meringankan bagi orang-orang mukmin.

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun