KOMENTAR
RAMADAN Pilihan

Warga Mulai Borong Sirup dan Biskuit Untuk Lebaran, Khawatir Habis

2 Mei 2020   12:55 Diperbarui: 2 Mei 2020   13:10 303 5

Semua toko ritel dan sembako di beberapa Kab/Kota mulai menambah stok produk sirup dan biskuit untuk lebaran, mereka tetap percaya diri, apapun kondisi pandemi mereka menyediakan pasokan produk tersebut, karena adat orang jawa pada umumnya, saat silaturokhim kepada keluarganya apalagi sudah berkeluarga, dipastikan membawa sirup, biskuit, gula teh dan paket lainnya, tentunya disesuaikan dengan kemampuan financial keluarganya, semakin mapan ekonominya, maka semakin banyak ragam yang dibawa dan diberikan kepada saudaranya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun