KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
Fiqih Salat dalam Kitab Bidayatul Hidayah
4 Mei 2020 17:15
Diperbarui: 4 Mei 2020 17:14
659
0
Sahabat Anas, pernah menjadi pembantunya Nabi Muhammad SAW 10 tahun, ketika sholat sahabat Anas selalu mendampinginya, sehingga saat membaca Bismillahirrohmanirrokhim itu diucapkan, setelah itu bacaan alfatehah, itu qolla Rosulullah bukan kana rosulullah. arti Qolla berarti lebih kuat daripada kanna. Imam Malik mengatakan ketika mengucapkan sirri, jika tidak baca bismillah saat baca alfatehah maka sholatnya tidak sah. Sedangkan Madzab Imam Syafii maka diucapkan bismillahirrohmanorrokhim.
KEMBALI KE ARTIKEL