KOMENTAR
RAMADAN
Mengenal Dugderan, Tradisi Menyambut Bulan Suci Ramadhan di Semarang
18 Maret 2024 22:24
Diperbarui: 18 Maret 2024 23:34
554
1
Dugderan merupakan sebuah tradisi perayaan dalam menyambut datangnya bulan suci Ramadhan yang dilakukan oleh masyarakat terutama umat islam di Semarang, Jawa Tengah. Namun, kini tradisi Dugderan telah menjadi sebuah festival tahunan yang merupakan salah satu ciri khas dari kota Semarang. Upacara ini merupakan cerminan dari perpaduan 3 etnis yang mendominasi masyarakat Semarang, yakni etnis Jawa, Tionghoa, dan Arab.
KEMBALI KE ARTIKEL