KOMENTAR
TRADISI
Warga Wanayasa Tasyakuran Jelang Hari Raya Idulfitri
20 April 2023 21:14
Diperbarui: 20 April 2023 21:55
339
0
Meski Sidang Isbat Kemenag RI menetapkan Idul Fitri 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu, 22 April 2023 beberapa wilayah di Indonesia tetap merayakannya pada tanggal 21 April 2023. Seperti halnya warga masyarakat desa Wanayasa kab.Banjarnegara. Malam ini usai takbir keliling warga merayakan kemenangan dengan tasyakuran atas berkah Ramadhan sekaligus menyambut datangnya hari raya Idul Fitri. Warga menyediakan hidangan berupa nasi kuning tumpeng atau warga lokal menyebutnya buju, dengan berbagai lauk pauk.
KEMBALI KE ARTIKEL