KOMENTAR
RAMADAN
Puasa, Cara Alami Hilangkan Sampah Pada Tubuh dan Meningkatkan Kesehatan
14 Maret 2025 04:19
Diperbarui: 14 Maret 2025 04:23
136
6
Puasa bukan hanya sekadar menahan lapar dan haus, tetapi juga sebuah metode alami yang membantu tubuh melakukan pembersihan diri dari berbagai zat sisa yang telah menumpuk selama berbulan-bulan. Pola makan yang tidak terkontrol, konsumsi makanan berlemak, dan paparan zat aditif dari makanan olahan dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan.
Bercerita +SELENGKAPNYA
Ketemu di Ramadan

Nunggu Bedug Makin Seru di Bukber Kompasianer
Selain buka puasa bersama, Kompasiana dan teman Tenteram ingin mengajak Kompasianer untuk saling berbagi perasaan dan sama-sama merefleksikan kembali makna hari raya.
Info selengkapnya: KetemudiRamadan2025