KOMENTAR
RAMADAN
Pilihan
3 Tips Sederhana biar Nggak Gemuk Selama Ramadan
23 April 2021 14:31
Diperbarui: 23 April 2021 14:35
1534
4
Fiuh! setelah memiliki dua anak jujur aja aku merasa susah mengendalikan kenaikan berat badan. Pasalnya usia juga sudah 40 tahun lebih dan dengan diet saja bagi wanita berusia seperti ku akan tetap ada kenaikan bobot berat badan (lap keringat) apalagi nggak diet? so kalau nggak pintar mengatur asupan makin lebarlah badan ini hiiks. Trus bisa nggak sih diet? Jujur aku nggak bisa diet karena ada vertigo, begitu aku kurangi makan nasi langsung kliyengan haha #alasan
KEMBALI KE ARTIKEL