Lina Marlina
Lina Marlina Freelancer

Ingin berbagi mengenai lifestyle, travelling, review mengenai apa saja yang terjadi.

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN

Aktivitas Setelah Sahur

18 Maret 2024   09:03 Diperbarui: 18 Maret 2024   12:46 351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Aktivitas Setelah Sahur
Aktivitas setelah sahur (canva)

Apa sih yang dilakukan selama bulan Ramadhan? apakah rutinitas yang biasa dilakukan akan sama tentu tidak, dimana  rutinitas makan yang  dilakukan berbeda dari biasa, dimana untuk makan pagi biasa dilakukan pada pukul 8.00 tapi saat Ramadhan menjadi pukul 3.00-4.20, saat ini subuh jatuh pada pukul 4.40 dan setelah sahur biasanya umat muslim melakukan kegiatan yang berbeda-beda tergantung kebiasaan, budaya dan individu masing-masing. Nah, berikut ini beberapa aktivitas setelah sahur yang dilakukan meliputi :

1. Membaca Al-Quran

Sambil menunggu datangnya adzan subuh biasanya tadarus yaitu mengaji karena ini merupakan hal yang baik untuk membaca dan merenungkan makna dari ayat suci. Ditambah lagi pada bulan Ramadhan ada target untuk mengkhatamkan Al-quran lebih dari satu kali.

2. Dzikir dan doa 

sebagai pengingat biasanya melakukan dzikir (pengingat Allah) dan berdoa karena pada bulan Ramadhan ini adalah bulan yang baik sekali untuk memperbanyak doa dan keinginan.

3. Menjalankan ibadah

melakukan ibadah shalat subuh , ini meruoakan kewajiban utama bagi umat muslim katena meruoakan salah satu dari lima waktu shalat harian dalam agama Islam

4. Mengerjakan pekerjaan rumah tangga

Aktivitas setelah sahur beberapa orang melanjutkan dengan pekerjaan rumah tangga seperti membersihkan dapur,mencuci piring, menyapu, mengepel dan lainnya 

5. Berolahraga 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun