Muhammad Arief Ardiansyah
Muhammad Arief Ardiansyah Lainnya

Pencerita data dan penggiat komoditi.

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Plank: Alternatif Olahraga untuk Anda yang Sibuk Selama Puasa

10 Mei 2020   22:49 Diperbarui: 10 Mei 2020   22:49 2668
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Plank: Alternatif Olahraga untuk Anda yang Sibuk Selama Puasa
Posisi plank (Wavebreakmedia).

Rentetan manfaat di atas tentu hanya bisa Anda dapatkan jika melakukan plank secara rutin dan benar. Adapun langkah-langkah untuk melakukan plank dengan benar ialah sebagai berikut.

  1. Ambillah posisi push up di atas lantai atau permukaan yang datar.
  2. Berikutnya letakkan siku tepat di atas lantai membentuk posisi 90 derajat terhadap lengan atas. Posisikan seluruh berat badan Anda pada lengan atas.
  3. Pertahankan posisi badan agar selalu tegak dan lurus mulai dari telinga sampai ke ujung kaki.
  4. Buatlah kepala Anda serileks mungkin dan pusatkan tatapan ke arah lantai.
  5. Pertahankan posisi ini selama mungkin.
  6. Jangan lupa untuk bernapas. Tarik dan hembuskan napas itu secara perlahan dan stabil.
  7. Lepaskan posisi tersebut jika Anda sudah tidak kuat menahan beban tubuh Anda lagi.
  8. Ulangi lagi esok hari dengan intensitas yang sama atau bahkan lebih tinggi. Anda juga dapat melakukan variasi posisi tangan dan kaki jika sudah mahir melakukan posisi yang standar.

Selamat mencoba!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun