Aulia Rahma Febrianti
Aulia Rahma Febrianti Lainnya

Main bulu tangkis

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN

Proses Pembayaran Zakat di Mesjid Nur Iman Desa, Tridana Mulya Kecamatan Landono

19 April 2024   16:22 Diperbarui: 19 April 2024   16:40 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

zakat fitrah adalah zakat yang diwajibkan bagi umat islam setiap bulan ramadan yang dimana diwajibkan atas diri setiap individu laki -laki maupun perempuan muslim yang berkemampuan sesuai syarat- syarat yang ditetapkan

Desa Tridana Mulya ialah salah satu desa yang ada di kabupaten Konawe Selatan.

Proses pembayaran Zakat di Desa Tridana Mulya ini  dengan cara masyarakat di sana membayar dimesjid atau dirumah Imam masjid.

 Kemudian para muzzaki (membayar zakat) akan datang ke imam untun menyerahkan zakat kepada imam mesjid.Zakat biasanya dibayarkan dalam bentuk uang,beras dan hasil panen lainya.Untuk Desa Tridana Mulya pembayaran zakatnya sesuai dengan syarat dan ketentuan yang ada.

Proses pembayaran zakat tersebut dilakukan dengan imam akan menerima uang zakat atau berupa beras  Kemudian membacakan doa untuk menerima zakat, Kemudian mengarahkan si pembayar zakat berniat dan melanjutkan doa bersama yang dipandu imam tersebut.

Terakhir imam mesjid tersebut akan mencatat jumlah zakat yg diterima dari pembayar zakat.

Ketua : Rohman S.Ag

Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun