RAMADAN
Tim Safari Ramadan Pemkab Aceh Besar Buka Puasa Bersama dengan Warga Tanjung Selamat
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Warga Tanjung Selamat, Kecamatan Darussalam, Kabupaten Aceh Besar berbaur bersama Tim safari ramadhan Pemkab Aceh Besar melakukan acara buka puasa bersama di Gedung Serbaguna desa setempat, Jumat, 17/05/2019 | Dokumentasi pribadi
Beliau melanjutkan, itulah sebabnya mengapa Al-Quran diturunkan pada bulan ramadhan, begitu pula dengan kitab-kitab yang lain semua Allah turunkan pada bulan puasa. Karena Al-Quran hanya dapat diterima oleh orang-orang beriman yang telah dididik oleh ibadah puasa.(*)
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!