Dian Kusumawardani
Dian Kusumawardani Freelancer

Home Educator Omah Rame, Pengajar di BKB Nurul Fikri, Konselor Laktasi, Content Creator

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

3 Buku Bacaan Ramadan, Tambah Wawasan dan Penuh Hikmah

27 Maret 2024   09:48 Diperbarui: 7 April 2024   03:46 369
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
3 Buku Bacaan Ramadan, Tambah Wawasan dan Penuh Hikmah
3 Buku Bacaan Ramadan | dokpri

Saya belum bisa cerita penuh, ya. Belum selesai juga bacanya. Seru juga baca novel romantis seperti ini saat sore. Pas banget dengan suasana sore yang syahdu. 

Mindful Life - Darmawan Aji

Mindful Life | dokpri
Mindful Life | dokpri

Mindful Life ini adalah buku karangan Darmawan Aji. Darmawan Aji adalah seorang value preneur, productivity coach, dan NLP +

(Neuro Linguistic Program) trainer. 

Saya pernah mengikuti pelatihan mindfulness bersama coach Darmawan Aji. Jadi, saat tahu ada buku ini, saya langsung ingin membacanya. 

Buku Mindful Life ini adalah buku berisi seni menjalani hidup bahagia dan bermakna. Dalam brurb nya, buku ini mengajarkan pembacanya untuk hidup bahagia. 

Menurut buku ini, bila kita ingin hidup bahagia, rencanakan saat perlu merencanakan, jalani saat perlu menjalani, dan lepaskan saat perlu melepaskan. 

Ah, dalam juga ya. Saya jadi ingin segera membaca buku ini. Tentunya harus beres baca buku kedua dulu. 

Nah, itu tadi 3 buku bacaan Ramadan saya. Ketiga buku ini menjadi teman dalam menjalani Ramadan. Membuat Ramadan jadi lebih bermakna. Menambah wawasan dan penuh hikmah. 

Bagaimana dengan Kompasianer lainnya? Apa buku bacaan Ramadan tahun ini? 

Yuk, saling berbagi di kolom komentar. 

#RamadanBercerita2024

#RamadanBercerita2024Hari17

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun