Erni Purwitosari
Erni Purwitosari Wiraswasta

Pesepeda dan pemotor yang gemar berkain serta berkebaya. Senang wisata alam, sejarah dan budaya serta penyuka kuliner yang khas.

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Konsumsi Madu Lengkap, Caraku Menjaga Stamina Tetap Fit Saat Berpuasa di Masa Pandemi

20 April 2021   13:32 Diperbarui: 20 April 2021   13:45 1674
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Konsumsi Madu Lengkap, Caraku Menjaga Stamina Tetap Fit Saat Berpuasa di Masa Pandemi
Dokumen pribadi

Pandemi Covid-19  yang melanda dunia dan akhiratnya masuk juga ke Indonesia pada Maret 2020, mengubah semua tatanan dan pola hidup masyarakat.

Roda perekonomian terpurukk akibat pandemi Covid-19. Perusahaan banyak yang gulung tikar. Usaha besar maupun kecil banyak yang tutup. PHK di mana-mana. 

Hampir semua orang yang terdampak mengeluhkan kondisi ini. Tak terkecuali saya. Bagaimana tidak? Di satu sisi keuangan keluarga sedang tidak stabil. Namun harus mengeluarkan dana ekstra untuk membeli vitamin, makanan bergizi dan bernutrisi tinggi guna memperkuat sistem kekebalan tubuh. Agar jangan sampai terserang virus Covid-19.

Saya yang menyukai cara-cara tradisional dalam menjaga stamina tubuh, tentu mengkonsumsi segala hal yang sifatnya herbal. Mulai dari kurma, jinten hitam atau habbatussauda serta madu. 

Tiga ini, kurma, habbatussauda dan madu wajib ada di meja makan. Kenapa begitu? Sebab masing-masing memiliki khasiat yang sangat bagus bagi tubuh.

KURMA

Picture by pixabay
Picture by pixabay

Kurma. Siapa yang tak mengenal buah kurma? Tanaman yang diyakini berasal dari Teluk Persia ini menjadi makanan pokok di Timur Tengah. Kurma tanaman tradisional yang penting di Turki, Irak, Arab, Afrika Utara dan Maroko. Di negara islam, kurma dan yogurt menjadi menu utama saat berbuka puasa.

Kandungan dan manfaat kurma pun sangat banyak.

- Meningkatkan sistem imun

- Antioksidan

- Bergizi tinggi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun