Fenni Bungsu
Fenni Bungsu Freelancer

Penyuka warna biru yang senang menulis || Komiker Teraktif 2022 (Komunitas Film Kompasiana)

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Connecting Happiness Bagi-bagi Takjil di Bulan Ramadhan Penuh Berkah

20 April 2023   17:43 Diperbarui: 20 April 2023   17:44 1635
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Connecting Happiness Bagi-bagi Takjil di Bulan Ramadhan Penuh Berkah
Sumber foto JNE, olah design by fenni_bungsu via Canva

dok. JNE
dok. JNE

Makin Mengenal Tentang JNE

Tentunya kita familiar dengan Jalur Nugraha Ekakurir atau disingkat dengan nama JNE. Perusahaan yang telah berdiri semenjak tahun 1990 ini, merupakan perusahaan nasional yang berfokus pada bidang usaha jasa pengiriman dan pendistribusian. Perusahaan yang kantor pusatnya berada di Tomang Raya, Jakarta ini meluaskan bidang usahanya seperti jasa pengiriman makanan khas daerah (PESONA), penjemputan di bandara, jasa kepabeanan, dan juga pengiriman uang/money remittance

Akhir tahun 2012, terjadi pemisahan divisi logistik menjadi unit usaha tersendiri dan terpisah dari unit kurir ekspres. Lalu perkembangan terus dilakukan JNE sehingga makin meluas lagi dan meningkat layanannya kepada masyarakat. Terlebih lagi saat ini #JNE32Tahun makin meluas lagi jaringannya, karena sudah lebih dari 8000 titik layanan di seluruh Indonesia guna mendorong kemajuan UKM dan meningkatkan perekonomian nasional.

Berkenalan dengan Startup Wahyoo

Concern dalam digitalisasi dan modernisasi untuk UKM kuliner, Startup Wahyoo memiliki komitmen mantap guna mendukung pengembangan bisnis para pelaku usaha UKM kuliner di seluruh Indonesia. Fokus yang dihadirkan oleh startup yang berdiri di tahun 2017 ini yaitu layanan e-supplies dan micro financing, pengembangan Wahyoo Kitchen Partners dengan tujuan membantu dalam menghasilkan lebih besar pendapatan sekaligus meningkatkan loyalitas para mitranya.

Berbahagia di bulan Ramadhan ini akan menyenangkan saat hal itu dilakukan bersama. Dengan melihat senyum dari siapa saja yang terkait semangat #JNEBangkitBersama ini, menjadi keceriaan yang tak terlupakan. Semoga terus berkelanjutan dalam menghadirkan manfaat positif bagi sesama, karena memberikan inspirasi bagi kita agar tak pernah berhenti melakukan kebermanfaatan. Apalagi banyak dukungan yang mengalir dan terlibat dalam kegiatan tersebut sehingga bisa dijadikan program tahunan yang terus berkesinambungan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun