Hadi Santoso
Hadi Santoso Penulis

Pernah sewindu bekerja di 'pabrik koran'. The Headliners Kompasiana 2019, 2020, dan 2021. Nominee 'Best in Specific Interest' Kompasianival 2018. Saya bisa dihubungi di email : omahdarjo@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Lima Cara Mudah Jaga Stamina Selama Puasa

7 Mei 2019   13:10 Diperbarui: 7 Mei 2019   13:30 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lima Cara Mudah Jaga Stamina Selama Puasa
Minum air putih yang cukup juga mengonsumsi kurma, menjadi salah satu cara mudah menjaga stamina selama puasa/Foto: infobdg.com

Semisal hanya melakukan olahraga ringan seperti jalan kaki, yoga, bersepeda santai agar tidak menguras tenaga. Durasinya juga bisa dipersingkat dari hari di luar Ramadan. Semisal hanya 30 menit saja menjelang berbuka puasa.

Pendek kata, berpuasa bukan menjadi alasan untuk mager alias malas gerak. Justru, bila sering mager, badan akan menjadi cepat lemas. Karenanya, badan harus tetap digerakkan. Kalaupun tidak berolahraga 'secara resmi', beres-beres rumah,mencuci baju, juga menjadi bagian dari bergerak agar stamina tetap terjaga.

Bergembiralah menjalani aktifitas selama berpuasa

Dari sekian cara mudah yang bisa dilakukan untuk menjaga stamina selama berpuasa, yang tidak kalah penting adalah bergembira selama menjalani puasa. Melaksanakan puasa dengan hati gembira dan bahagia, akan memunculkan dorongan positif bagi tubuh untuk bekerja. Sebaliknya, bila berpuasa dengan berat hati dan kurang ikhlas, akan membuat segalanya terlihat sulit.

Dikutip dari kompas.com, emosi positif dan kualitas kesehatan yang baik, ternyata saling terkait. Ini karena tubuh dan pikiran saling terhubung. Berdasarkan penelitian, para ilmuwan menyimpulkan, kondisi stress dan marah, rentan membuat kita gampang sakit.

Agar tidak mudah sakit, cara terbaik adalah meningkatkan sistem imun tubuh. Dan, sistem imun tubuh tersebut bisa didapatkan dengan berhenti menjadi pencemas ataupun pemarah. Kita perlu untuk mulai mudah tertawa dan berbahagia agar memperoleh sistem imun yang kuat.

Enam tips agar badan tetap bugar selama berpuasa tersebut rasanya mudah untuk dilakukan. Kita bisa melakukannya. Apalagi, tips tersebut sudah terbukti. Saya sudah membutikannya. Atau, sampean pun juga sudah membuktikan enam cara mudah tersebut untuk menjaga stamina selama Ramadan. Salam.

Referensi:

antaranews.com
kompas.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun