Juwi ananda
Juwi ananda Penulis

Tour, travel, food

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Sering Dianggap Sepele, 5 Kebiasaan Ini Bikin Gendut Meski Sudah Puasa

14 April 2023   17:36 Diperbarui: 14 April 2023   17:38 915
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sering Dianggap Sepele, 5 Kebiasaan Ini Bikin Gendut Meski Sudah Puasa
Sumber: Freepik

Dikutip dari Eating Well, sebuah penelitian menunjukkan kurang minum juga salah satu penyebab naiknya berat badan, karena saat tubuh kekurangan cairan, tubuh akan cepat merasa lapar akibatnya kamu jadi makan lebih banyak saat malam hari.

3. Porsi Makan yang Banyak

ilustrasi makan banyak, Sumber: Istockphoto
ilustrasi makan banyak, Sumber: Istockphoto
Sebagian orang beranggapan dengan mengonsumsi makanan dalam porsi yang besar pada saat saur dapat menambah energi saat puasa.

Faktanya, mengonsumsi makan dengan porsi yang banyak justru menyebabkan kenaikan berat badan. Hal itu di karenakan tubuh hanya membutuhkan sedikit kalori, sementara sisanya akan disimpan dalam lemak.

Sehingga makan dengan porsi yang besar tidak hanya membuat gentut tapi jug buruk bagi kesehatan.

 
4. Tidur Setelah Sahur

Sumber: Istockphoto
Sumber: Istockphoto
Jika kamu makan dengan jumlah yang besar, rasa kantuk akan datang setelah perut terasa kenyang. Hal itu membuat banyak orang memanfaatkan waktu setelah saur untuk kembali tidur.

Sayangnya ini adalah salah satu kebiasaan buruk yang tanpa disadari dapat menyebabkan kenaikan berat badan dan gangguan sistem pencernaan.

Dikutip dari Eat This Not That, saat tidur makanan yang dikonsumsi akan naik kembali ke kerongkongan. Jika kondisi ini dibiarkan dan menjadi kebiasaan, maka akan menyebabkan penyakit asam lambung kronis atau biasa disebut GERD.

5. Kurang Aktif Bergerak  

Sumber: Istockphoto
Sumber: Istockphoto
Saat puasa sering kali malas untuk bergerak, hal itu dikarenakan sebagian orang beralasan untuk menghemat tenaga, namum melakukan banyak aktivitas saat sedang berpuasa adalah hal yang baik, terlebih jika melakukan olah raga ringan untuk menjaga kebugaran tubuh saat puasa. Melakukan aktivitas fisik dapat melancarkan metabolisme tubuh.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Content Competition Selengkapnya

03 March 2025
Dear Ramadan, Tahun Ini Aku akan...
blog competition  ramadan bercerita 2025  ramadan bercerita 2025 hari 1 
04 March 2025
Cerita Kocak Pas Sahur
blog competition ramadan bercerita 2025 ramadan bercerita 2025 hari 2
05 March 2025
Puasa Jalan Terus, Produktivitas Jangan Tergerus
blog competition ramadan bercerita 2025 ramadan bercerita 2025 hari 3
Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Cara Seru Nunggu Bedug di Ketemu Ramadan

Ketemu di Ramadan hadir kembali. Selain sebagai ajang buka puasa bersama Kompasianer, ada hal seru yang berbeda dari tahun sebelumnya. Penasaran? Tunggu informasi selengkapnya!

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun