Kaskatella
Kaskatella Freelancer

All About Food and lifestyle

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Pengen Buat Rose Ramyun untuk Sahur ala Resto? Cuma 3 Bahan Aja kok

4 April 2023   23:20 Diperbarui: 4 April 2023   23:30 3351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 

Sup jamur adalah salah satu bahan yang bisa dibilang serbaguna. Tak hanya untuk memasak sup ala-ala, mushroom soup bisa digunakan untuk memasak oat dan pasta juga loh.

Belum pernah dengar bukan?

Nah sekarang saya ingin membuat rose ramyun yang mudah dan enak, ya menurut saya sih ya.

Dokpri
Dokpri

Rose Ramyun ini sempat viral karena memiliki warna agak kemerahan seperti bunga mawar.

Kesan creamy, gurih, dan sedikit pedas membuat para pecinta KPop dan mie instan juga menyambut positif tren ini.

Jika kamu mendengar kata creamy, pasti dibenakmu ada sentuhan susu di dalam kuahnya. Yas, tentu saja, 

Tampilan dari rose ramyeon sangat menggugah selera. Menyoal rasa rose ramyeon ini gurih dan sangat creamy. Karena salah satu campuran untuk membuat ramyeon ini berasal dari susu.

Soal mencampur mie dengan susu, sejujurnya saya kurang menyukainya. Ada kesan eneg dan takut rasanya akan gagal di lidah saya. Jadilah saya memodifikasi sedikit dengan bahan yang lebih mudah.

Terkadang kata simpel dan malas itu beda tipis ya. Ya daripada disuruh buat cream soup sendiri terus gagal kan tidak enak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun