Khusnul Kholifah
Khusnul Kholifah Lainnya

Pencinta literasi sains, parenting, dan kesehatan

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Puasa Media Sosial: Quality Time Bareng Keluarga Jadi Optimal

30 Maret 2024   15:56 Diperbarui: 30 Maret 2024   16:01 865
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puasa Media Sosial: Quality Time Bareng Keluarga Jadi Optimal
Ilustrasi quality time keluarga (Sumber : Archive Islam)

Dari situlah tercipta suasana kebersamaan dan kekompakan anggota keluarga dalam hal kebaikan.

4. Menemani anak menjelang tidur dengan aktivitas positif.

Orang tua yang seharian sudah sibuk dengan urusan pekerjaan, sudah waktunya untuk meluangkan waktunya untuk membersamai aktivitas buah hati tercinta.

Di saat menjelang waktu tidurnya, orang tua bisa sejenak menemani anak untuk membacakan buku cerita, mendampingi anak melancarkan hafalan surat-surat pendek, dan aktivitas positif lainnya.

Tumbuh kembang anak yang optimal bukan sekadar berkaitan dengan fisik saja, melainkan juga psikisnya yang meliputi emosional, mental, hingga spiritual.

Dengan demikian, hendaknya bulan Ramadan bukan sebagai alasan untuk bermalas-malasan tetapi justru bersemangat untuk memberikan pola pengasuhan yang terbaik untuk putra-putrinya.

***

Kita hidup di era kemajuan teknologi yang berkembang sangat pesat, semua informasi dapat diakses dengan mudah. Bijaklah dalam penggunaan media sosial dengan memperhatikan efisiensi waktu dan keseimbangan antara pekerjaan, keluarga, serta ibadah.

Ingatlah bahwa ada anak yang harus diurus, ada Al-Qur'an yang harus dibaca, ada hidangan yang harus tersaji, ada urusan pekerjaan yang harus segera diselesaikan, ada pasangan yang harus diperhatikan, dan sebagainya.

Oleh sebab itu, pemanfaatan quality time bersama keluarga di bulan Ramadan dapat dijadikan sebagai aktivitas yang bernilai ibadah sekaligus pengisi puasa media sosial. Selain itu, sebagai upaya bonding keluarga untuk mendekatkan diri kepada Allah.

Jangan sampai hilang pahala puasa, hanya mendapat rasa lapar dan haus saja hingga ibadah puasa menjadi sia-sia. Marilah membersamai keluarga dengan menyibukkan waktu Ramadan pada amalan-amalan kebaikan untuk meraih ridha-Nya.

Semoga bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun