KOMENTAR
RAMADAN
Baju Baru Lebaran dari Tanah Abang
4 Mei 2021 09:10
Diperbarui: 4 Mei 2021 09:24
1493
2
Korban Covid di India dan Malaysia sungguh fantastis. Kamar ICU RS tidak mampu menampung lonjakan pasien Covid. Foto-foto pasien tergeletak di sepanjang lorong rumah sakit, bahkan jalanan bebas diakses media sosial. Belum lagi kisah tentang rebutan tabung oksigen yang sudah dapat ditebak hasilnya, dimenangkan oleh pasien VIP, yang non VIP?. Meninggal saja lha tidak punya pilihan, tokh meninggalkan dunia artinya jumpa Ilahi sang Maha Cinta di nirwana yang indah penuh bidadari cantik dan ganteng.