KOMENTAR
RAMADAN

Manfaat Mengonsumsi Buah-Buahan Pengganti Cairan Tubuh di Saat Puasa

15 April 2022   11:00 Diperbarui: 15 April 2022   11:09 573 2

Mengonsumsi buah-buahan menjadi salah satu hal yang sanggat penting setelah kamu melakukan ibadan puasa, dimana puasa ini mengharuskan kita untuk tidak makan dan minum seharian. Selain karena buah-buahan dapat memberikan pemanis alami yang baik untuk meninggkatkan kadar gula dalam tubuh, buah-buahan juga dapat menjadi pengganti cairan tubuh yang hilang selama kamu berpuasa.

KEMBALI KE ARTIKEL


Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

Laporkan Konten
Laporkan Akun