Irma Tri Handayani
Irma Tri Handayani Guru

Ibunya Lalaki Langit ,Miyuni Kembang,dan Satria Wicaksana serta Seorang Penulis berdaster

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Ga Pede 'Ngakak' karena Bau Mulut Puasa? Cari 5 Bahan Alami ini!

28 Maret 2024   10:02 Diperbarui: 28 Maret 2024   10:12 397
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ga Pede 'Ngakak' karena Bau Mulut Puasa? Cari 5 Bahan Alami ini!
Kayu manis dan cengkeh. Foto :Irma Tri Handayani

Salah satu hal yang mengganggu saat berpuasa adalah, bau mulut. Mau ketawa ngakak lebar gak pede karena ada bau menyeruak dari dalam mulut. 

Hal ini cukup menganggap karena bikin kita gak pede saat berkomunikasi dengan orang lain. 

Bau mulut memang umum terjadi pada orang-orang yang berpuasa. 

Memang sih bau mulut orang berpuasa itu menurut hadist sewangi kasturi , begini bunyi hadistnya:

"Demi Allah yang diri Muhammad di tangan-Nya, sesungguhnya bau mulut orang yang berpuasa lebih wangi di sisi Allah daripada bau minyak kasturi (parfum)." (HR Bukhari, Muslim, Nasa'i, Ibnu Majah, dan Ibnu Hibban).

 Tapi kalau bau mulut malah bikin kabur orang sekitar ya bikin ga pede juga jadinya. 

Apa sih sebenernya penyebab mulut kita bau kalau puasa? 

Penyebabnya adalah karena kita tidak makan, air liur di mulut kita berkurang jumlahnya. 

Sementara air mulut berfungsi sebagai sistem imun untuk menghadang bakteri dan virus yang masuk melalui mulut. 

Karena air liur sedikit, koloni bakteri rawan berkembang dan betah dalam lidah,  gigi dan mulut.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun