Listhia H. Rahman
Listhia H. Rahman Ahli Gizi

Lecturer at Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Holistik ❤ Master of Public Health (Nutrition), Faculty of Medicine Public Health and Nursing (FKKMK), Universitas Gadjah Mada ❤ Bachelor of Nutrition Science, Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro ❤Kalau tidak membaca, bisa menulis apa ❤ listhiahr@gmail.com❤

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Sedang Puasa Tetap Berolahraga dari Rumah, Bisa Banget!

10 Mei 2020   22:16 Diperbarui: 10 Mei 2020   22:14 646
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sedang Puasa Tetap Berolahraga dari Rumah, Bisa Banget!
beberapa gerakan senam | dokpri

Beberapa gerakan senam SKJ Ayo Bersatu | dokpri
Beberapa gerakan senam SKJ Ayo Bersatu | dokpri
Sedangkan saya justru lebih suka senam-senam klasik. Senam zaman saya sekolah apalagi kalau bukan senam kesegaran jasmani atau lebih familiar disingkat dengan SKJ. Dari banyaknya SKJ yang berkesan, entah mengapa saya tidak bosan jatuh cinta dengan SKJ Ayo Bersatu.

Dengan gerakan yang mudah diikuti dan tahapan yang urut dimulai dari pemanasan, inti dan pendinginan, senam ini jadi cocok dilakukan siapa saja. Tidak membuat kaget otot. Pun dengan iringan musik daerah dan lagu-lagu nasional, membuat senam ini jadi sekaligus hiburan yang membuat kita makin cinta dengan tanah air. Sila cek di youtube, di sini.

Setelah melakukan senam, saya juga suka mengingat tarian yang pernah saya pelajari sebagai bentuk olahraga lain. Sebab hari ini saya tidak sedang terdaftar di sanggar, seperti tahun sebelumnya.

Baca Juga: Olahraga di Rumah yang Mudah Sekaligus Menambah Nasionalisme

Akhir kata, saya merekomendasikan senam jadi daftar olahraga yang bisa kamu lakukan dari rumah. Olahraga yang bisa menjadi teman sehat saat sedang puasa di kala pagi atau menjelang sore. Ingat, setelah melakukan olahraga jangan lupa juga untuk mengantikan energi yang hilang dengan makanan bergizi ketika sudah diperbolehkan, ya.

Selamat berpuasa, selamat berolahraga.

img-20200510-182819-5eb81598097f3654b61c014c.jpg
img-20200510-182819-5eb81598097f3654b61c014c.jpg
Salam sehat,

Listhia H. Rahman

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun