Misbah Murad
Misbah Murad O

"Tidak ada sekolah menulis; yang ada hanyalah orang berbagi pengalaman menulis."- Pepih Nugraha, Manager Kompasiana. chanel you tube misbahuddin moerad

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN

Tips Menjaga Hati di Media Sosial

17 Mei 2019   07:43 Diperbarui: 17 Mei 2019   07:45 10
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tips Menjaga Hati di Media Sosial
Tebar Hikmah Ramadan. Sumber ilustrasi: PAXELS

Kita harus cerdas dan pintar dalam memilih berita dan informasi yang kita baca, kita tonton dan kita dengar, bijaklah dalam mengendalikan media sosial.

Jangan buka dan lihat konten-konten pornografi, konten-konten kekerasan, konten-konten fitnah dan konten yang tidak bermanfaat lainnya.

Lihatlah konten-konten agama, konten pendidikan, konten bermasyarakat dan banyak konten-konten kebaikan lainnya, semoga dengan momentum puasa kita kali ini akan dapat lebih bijak menggunakan media sosial yang ada, dan yang terpenting puasa ini adalah awalnya, keberhasilan kita mengendalikan media sosial adalah setelah puasa selesai, kita harus terus bijak dalam menggunakan media sosial.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun