NUNUNG NURCHAYATUN
NUNUNG NURCHAYATUN Guru

Saya menyukai kegiatan membaca dan menulis. Membaca bagi saya menambah wawasan dan mengasah sensitifitas rasa. Menulis tidak kalah serunya, membuat goresan sejarah dengan rangkaian kata-kata.

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN

Sahur dan Keberkahan

22 Maret 2024   04:22 Diperbarui: 22 Maret 2024   04:24 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sahur dan Keberkahan
Tebar Hikmah Ramadan. Sumber ilustrasi: PAXELS

Bagaimana puasa kita hari ini? 

Sebelum bulan suci umat Islam  datang efford  menyambut  bulan Ramadhan terlihat dimana-mana. Ornamen yang menghias mal-mal, iklan sirup   yang  menjadi ikonik bulan puasa mulai berseliweran  menandakan Bulan Puasa segera datang. 

Masuk di awal Ramadhan, pedagang takjil berjajar disepanjang jalan untuk  persiapan berbuka, masjid dan mushala  penuh dengan jamaah yang hadir untuk melaksanakan Shalat Tarawih. Sahur terasa ramai oleh suara pengingat dari mushola terdekat.  

Masuk di pertengahan bulan Ramadhan,  baris - perbaris shaf jamaah tarawih yang biasa padat pun mulai berangsur menghilang, Lantunan pemanggil sahur hening, mungkin orang-orang sudah malas untuk bangun kemudian makan sahur.  

Tapi  apakah kita menyadari bahwa dalam  kegiatan sahur terdapat keberkahan. Seperti yang disunahkan Nabi,  diriwayatkan dalam hadist "Barang siapa dia berpuasa, hendaklah dia bersahur" (HR. Ahmad).

Rasulullah SAW menganjurkan umatnya untuk melakukan sahur walau hanya dengan setuguk air saja. Kita pahami  bahwa amalan sunah yang di anjurkan Rasullahah akan mendapatkan ganjaran kebaikan. 

 Di riwayat lain  terdapat hadist "Makan sahurlah kalian karena dalam makan sahur terdapat keberkahan." (HR. Bukhari no. 1923 dan Muslim no. 1095). 

 Tidak hanya  menjalankan sunah, InsyaAllah keberkahan mengirinya yang artinya kebaikan  manfaat dunia dan akhirat. MasyaAllah.

Semoga kita tetap semangat dalam melaksanakan ibadah-ibadah di bulan Ramadhan. Aamiin....

Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun