Prama Ramadani Putranto
Prama Ramadani Putranto Guru

Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Sistem Pencernaan Sehat, Puasa Jadi Nikmat

17 Maret 2024   17:50 Diperbarui: 17 Maret 2024   18:03 489
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sistem Pencernaan Sehat, Puasa Jadi Nikmat
Ilustrasi Makanan Tinggi Serat - Sumber : kompas.com

"Alhamdulillah, kalau makan yang berserat gini, pencernaan lancar puasa pun juga lancar." Parjo mengucap syukur.

"Waktu berbuka puasa bukan jadi ajang balas dendam. Puasa ramadhan mengajarkan bagaimana menahan hawa nafsu."

Ternyata, di bulan ramadhan ini bukan hanya menjalankan puasa sekedarnya. Ada sebuah nilai-nilai positif yang menjadi perhatian, yakni tentang bagaimana mengontrol hawa nafsu. Waktu berbuka puasa bukan jadi ajang balas dendam setelah seharian menahan lapar dan dahaga. Perlu ada kontrol diri atas apa yang masuk ke dalam tubuh kita. Kebutuhan serat dan juga kebutuhan cairan perlu dicukupi dengan baik. Mengapa? Karena hal inilah yang berperan penting dalam sistem pencernaan tubuh sebagai penunjang utama dalam menikmati ibadah puasa ramadhan. Semoga bermanfaat! (prp)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun