Siti Nazarotin
Siti Nazarotin Guru

Tebarkan manfaat lewat kata-kata. Akun Youtube: https://youtube.com/channel/UCKxiYi5o-gFyq-XmHx3DTbQ

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Daftar Pertanyaan Klasik dengan Jawaban Kocak, Bikin Senyum Selalu Menghiasi Hari

5 April 2024   13:39 Diperbarui: 5 April 2024   13:46 651
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Daftar Pertanyaan Klasik dengan Jawaban Kocak, Bikin Senyum Selalu Menghiasi Hari
Sumber gambar: Pixabay via suara.com

5. Lebaran ini bawa oleh-oleh apa buat keluarga di kampung?

Jawaban: Aku bawa bungkus THR, biar pada senyum-senyum pas lihat isinya.

6. Lebaran tahun ini tema bajunya gimana?

Jawaban: Temanya ala 'Lebaran santai', cukup pakai baju tidur berwarna-warni, siap-siap ketemu kamu, eh tamu.

7. Lebaran tahun ini ada niat buat kurus?

Jawaban: Niat ada, tapi realisasinya jadi kurang. Setiap kali lihat ketupat dan aneka kue lebaran, niatnya langsung kandas.

8. Lebaran sama siapa?

Jawaban: Lebaran ini rencananya mau bersama keluarga, sahabat, dan ketupat. Siapa bilang ketupat nggak bisa jadi teman?

Ada lagi pertanyaan klasik yang sering ditanyakan ketika berkumpul dengan saudara, tetangga dan teman. Coba kita simak lagi, ya:

1. Kapan menikah nih?

Jawaban: Nikah? Aku masih sibuk mencari cinta sejati di antara tumpukan baju kotor dan kardus pizza!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun