Penerima anugerah People Choice dan Kompasianer Paling Lestari dalam Kompasiana Awards 2023.
4 Tips Finansial Sehat Saat Ramadan
Untuk kebutuhan makan sahur dan buka puasa saya menggunakan anggaran belanja bulanan seperti biasanya. Tidak ada yang berubah dengan makanan yang dikonsumsi selama bulan Ramadan.
Konon Ramadan ada tambahan biaya takjil, kolak dan lain sebagainya. Biaya makan semakin besar dibandingkan bulan sebelumnya. Tidak bisa dipungkiri selama Ramadan, hidangan di meja makan beragam, sampai bingung memakannya. Belajar dari bingung itu, saya akan membatasi menu buka puasa dan sahur.
Sesuaikan apa yang kita konsumsi dengan kekuatan perut dan dana. Saya tidak minta penambahan biaya bulanan selama Ramadan, tetapi mengelola uang belanja agar cukup. Untuk biaya di luar kebutuhan pokok selama Ramadan adalah dari tabungan suami.
Hal kedua yang saya lakukan agar finansial sehat adalah menerapkan 4 tips di atas. Komitmen menerapkan keempat tips di atas, keuangan akan aman. Pun dengan finansial yang sehat hidup akan lebih tenang.
Semoga bermanfaat. Terima kasih.