Suryan Nuloh Al Raniri
Suryan Nuloh Al Raniri Guru

Membuat senang orang lain

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN

Mie Goreng Sehat: Menu Kreasi Buka Puasa Anak Kos

22 Maret 2024   05:16 Diperbarui: 22 Maret 2024   05:17 397
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mie Goreng Sehat: Menu Kreasi Buka Puasa Anak Kos
Mie goreng sehat ala anak kos (foto:diolah dari Canva) 

Resiko jadi anak kos yang jauh dari orang tua tentu akan membuat mandiri dalam bulan Ramadhan ini. Mandiri dalam arti menyiapkan menu buka puasa dan sahur. Kalau sudah terbiasa membantu orang tua di rumahnya untuk memasak, bukan hal yang terasa berat untuk menjalani puasa di negeri rantau. 

Namun, ketika segala sesuatunya disiapkan orang tua. Ini yang jadi masalah bagi anak kos. Prinsip anak kos, bagaimana caranya supaya dapat berhemat dan praktis? Apalagi anak kos mahasiswa yang belum punya pekerjaan dan tergantung kiriman uang orang tua. 

Kalau yang ingin praktis, menu buka dan sahur tinggal beli aja di rumah makan. Sedangkan kalau ingin yang berkreasi, tentunya banyak pilihan cara menu buka dan sahurnya. Salah satu menu kreasi berbuka puasa anak kos adalah fried noodle alias mie goreng sehat. 

Bahannya cukup sederhana, mie goreng, telur rebus dan tomat sedangkan dessertnya bisa membuat es campur buah tropical. Selain segar dan manis, Es campur buah tropical bisa kita sesuaikan bahan-bahannya. Bahannya terdiri dari air es, susu kental manis, alpukat, cincau dan mangga kweni. Buah-buhannya disesuaikan dengan keadaan dan isi dompet juga. Pokoknya bikin ngiler deh. Coba aja sendiri. 

Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun