Taufiq Sentana
Taufiq Sentana Guru

Praktisi pendidikan Islam. peneliti independen studi sosial-budaya dan kreativitas.menetap di Aceh Barat

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Inspirasi Ramadan: Puasa sebagai Tarekat

13 April 2022   23:33 Diperbarui: 14 April 2022   00:02 856
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inspirasi Ramadan: Puasa sebagai Tarekat
Suasana Makan Sahur di Masjid Annur Aceh Barat saat I'tikaf/menetap di Masjid, 2021.dokpri.

(2) sifat puasa
(3) pelaksanaan puasanya sama tapi harinya berbeda
====

Jalan Utama:

Puasa sebagai jalan utama untuk sampai ke derajat malakut dengan rangkaian amalannya yang utuh dengan memelihara diri dari yang merusak puasa itu.

Dalam puasa,  terekat yang dilatih bukan hanya kedekatan kepada Allah swt,  namun juga proses sabar,  latihan tubuh dan amalan hati.  

Jadi,  dalam ibadah puasa baik yang wajib/sunnah, mengandung nilai sabar dan taqarrub,  ibadah tubuh dan amalan batin. Dan itu menjadi "sistem tarekat pada puasa.

Di beberapa negara minoritas muslim,  banyak non muslim yang ikut mencoba puasa Ramadan guna merasakan dampaknya bagi jiwa dan tubuh. Namun,  untuk di. Indonesia,  penulis belum pernah tahu.

=====

Taufik sentana
Dari Ikatan Dai Indonesia. konsentrasi studi Islam dan Tadabbur Alquran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun