TJIPTADINATA EFFENDI
TJIPTADINATA EFFENDI Konsultan

Lahir di Padang,21 Mei 1943

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Kenangan Indah Ikut Merayakan Lebaran bersama Orang Kampung

25 April 2023   19:11 Diperbarui: 25 April 2023   19:14 663
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kenangan Indah Ikut Merayakan  Lebaran bersama Orang Kampung
berfoto dengan keponakan kami di Batang Tabik, Payakumbuh (Dokpri)

Saat seisi rumah sholat subuh,kami ikut bangun dan langsung mandi ke pincuran. Ternyata arinya dingin banget. Manggaretek awak dibueknyo (manggaretek - menggigil)  Usai mandi dan ganti pakaian, eee nasi hangat ,sambal lado dan sayur fresh from the garden sudah menunggu,Didukung oleh udara dingin,maka kami makan tanpa basa basi.  Tetapi inilah letak kesalahan terhik,karena belum selesai setengah jam usai sarapan jumbo. ee tetiba tetangga datang : "Assalamualakum....Apak jo Ibuk . .kini giliran gubuak awak lai yo" Wuih... sarapan pagi saja 3 kali.... anak anak berbisik, :" pa ,ma ,kita pulang hari ini ya,nggak sanggup lagi nih '

Kasihan tengok anak anak ,menderita bukan karena kurang makan,tapi justeru karena terpaksa makan sampai 5 kali sehari . Maka siang itu,kami pamitan . Mendengar kami mau[pulang ke Padang, dalam tempo yang sesingkat singkatnya, para tetangga membawa : jagung satu keranjang,buah pepaya, terong ,apukat dan seterusnya. Akibatnya bukan hanya bagase yang penuh sesak, bahkan di dalam kendaraan sarat dengan segala macam buah. Oya masih ada buah cempedak yang sudah matang .. 

Selama perjalanan pulang,tidak ada yang bersuara,semuanya tidur kekenyangan, Hanya isteri saya yang menemani saya mengemudikan kendaraan.

Kenangan indah ini,tidak akan pernah lagi kami alami,karena .semuanya sudah dipanggil Tuhan. Belakangan ,saat ada kesempatan pulang kampung,kami berkunjung ke Payakumbuh dan diundang makan oleh sanak kami bu Fatma , Kami juga singgah di Batang Tabik,mengunjungi sanak keluarga yang tinggal di sana

Tjiptadinata Effendi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun