Ina Tanaya
Ina Tanaya Penulis

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Lagu Ramadan Favoritku

22 April 2021   13:33 Diperbarui: 22 April 2021   13:42 17448
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lagu Ramadan Favoritku
Dok. pribadi

Saya  bukan pemeluk Islam, tetapi saya  punya lagu favorit Ramadan yang saya sukai yaitu "Sholawat Badar".  Walaupun lirik lagu yang saya sukai ini tidak berbahasa Indonesia (Bahasa Arab) sehingga saya tak mengerti maknanya.

Tetapi saya pernah membaca suatu artikel bahwa sains membuktikan  lagu itu tidak dipengaruhi oleh budaya, agama tetapi kita sebagai manusia memiliki dasar struktur dasar musik yang melampaui perbedaan agama maupun budaya, demikian kata Samuel Mehr dari Harvard University.  Jadi boleh dikatakan bahwa lagu itu universal dari segi pendengarnya yang tak mengetahui budaya dan latar belakang lagu itu.


Saat mendengarkan  lagu  favorit berjudul "Sholawat Badar ini  saya sukai   nada lagu  itu gembira dan penuh kemenangan. Lagu ini diinyanyikan khusus untuk menyambut  bulan Suci Ramadan .

Saya juga terpesona  dengan penyanyi   lagu ini yang dinyanyikan  oleh pemuda-pemudi  Gereja di Jayapura dengan suara Sopran, Alto, tenor, bas mengiringi paduan  .

Sekarang saya mencoba memahami maknyanya supaya lebih mendalami lagu ini.

dokumen pribadi
dokumen pribadi
Semoga lagu favorit saya  ini dapat dinikmati oleh teman-teman, saudara-saudari yang sedang berpuasa.

Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun