Budi idris
Budi idris Guru

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Pasca Ramadhan dan Idul Fitri Masjid Merindukan Jemaahnya

9 Mei 2022   21:11 Diperbarui: 9 Mei 2022   21:12 731
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pasca Ramadhan dan Idul Fitri Masjid Merindukan Jemaahnya
Sumber gambar:kumparan.com

Jadi dari begitu banyak manfaat shalat berjamaah, semoga kita bukan bagian dari orang-orang yang hilang dari masjid-masjid akibat selesainya bulan ramadhan.

Kerinduan masjid-masjid di hadiri para jemaahnya terlihat betapa sedihnya kita melihat begitu banyak Shaf yang kosong saat shalat berlangsung.

Kesehatan yang diberikan kepada kita sebaiknya kita manfaatkan untuk beribadah kepada Allah SWT, salah satunya dengan shalat berjamaah.

"Barangsiapa yang mendengar adzan, lalu ia tidak menghadirinya maka tidak ada sholat baginya melainkan karena uzur." (HR Ibnu Majah). Dari hadist tersebut jelas hanya orang yang sakit parah yang boleh meninggalkan shalat berjamaah.

Semoga kedepannya tradisi masjid kosong setelah bulan ramadhan dan lebaran idul Fitri bisa kita hilangkan. Dan pembangunan masjid-masjid baru sebaiknya di tata ulang jangan sampai pembangunan masjid yang begitu banyak tidak di ikuti jumlah jemaah yang shalat di dalamnya.

Menjadi persoalan kita bersama bagaimana caranya tali silaturahmi yang terjadi saat shalat berjamaah di masjid bisa terus terjaga dan menjadi sebuah kewajiban yang akan gelisah kita jika kita tinggalkan.

Mari kita obati dahaga dan kerinduan masjid-masjid terhadap jemaahnya dengan memulai kebiasaan baru shalat berjamaah di masjid-masjid terdekat dengan rumah kita.

Mengajak anak-anak kita dan orang-orang sekitar kita untuk shalat berjamaah akan menjadi amal ibadah bagi kita, tentunya akan menjadi pengikat dan perekat hubungan baik antar anggota masyarakat dilingkungan sekitar kita tinggal.

Mudah-mudahan kita bisa terus memperbaiki diri dengan menjadikan shalat berjamaah rutinitas yang tak akan pernah kita tinggalkan.  

Salam, semoga tulisan ini bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun