Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Menu Sahur Enak dan Sehat, Ini Dia 5 Pilihannya

17 Maret 2024   05:31 Diperbarui: 17 Maret 2024   07:40 710
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menu Sahur Enak dan Sehat, Ini Dia 5 Pilihannya
Ilustrasi menu sahur yang sehat | dok. sajiansedap.grid.id / dimuat tribunnews.com

Kelima, jangan lupa melengkapi makan sahur dengan menikmati buah yang kaya serat seperti buah pir dan alpukat.

Bagi mereka yang tidak sempat atau tidak bisa memasak, mungkin bisa disiasati dengan memesan makanan secara online pada malam hari sebelum tidur.

Ketika terbangun waktu sahur, tinggal memanaskan makanan yang telah dibeli itu dan rasanya akan tetap oke.

Namun, tentu makanan sebaiknya dibeli di restoran atau rumah makan yang terjamin kebersihannya dan diolah secara benar dan sehat. 

Jika memesan makanan bersamaan dengan waktu sahur, dikhawatirkan pas pesanan sampai di rumah, waktunya sudah sangat mepet dengan jadwal imsak.

Bagaimanapun juga, makan sahur itu sebaiknya tetap dilakukan, karena membuat puasa lebih ringan dan tentu juga lebih sehat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun