Nur Laila Sofiatun
Nur Laila Sofiatun Guru

Perempuan yang ingin bermanfaat bagi keluarga, agama, bangsa dan negara

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Jangan Lakukan Ini, Jika Tidak Ingin Puasanya Batal!

10 April 2022   15:20 Diperbarui: 10 April 2022   15:35 744
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jangan Lakukan Ini, Jika Tidak Ingin Puasanya Batal!
Ilustrasi anak yang sedang menangis (sumber: ANTARA FOTO via kompas.com)

Beberapa hari yang lalu, ponakan saya yang baru kelas satu minta buka puasa. Katanya ia sudah menangis. 

"Mending medot bae, daripada puasa ora olih pahala". kata ponakanku sambil nangis sesenggukan.

(Mending buka aja, daripada puasa tidak dapat pahala)

Ia menyakini kalau ia menangis, maka pahalanya puasanya hilang dan ia tak dapat apa-apa.

Pemahaman ponakan saya ini memang banyak terjadi di masyarakat. Bahkan lebih parah lagi, beberapa anak menyakini bahwa menangis dapat membatalkan puasanya. 

Entah darimana pemahaman ini menyebar secara luas di kalangan anak-anak. Bisa jadi ini disebabkan oleh perkataan orang tua yang sedang menasehati anaknya menangis ketika puasa, bahwa kalau ia tidak berhenti menangis maka puasanya batal.

Berawal dari hal itulah akhirnya pemahaman "menangis membatalkan puasa" tersebar luas di kalangan anak-anak. Bahkan sebagian remaja masih menyakini bahwa pemahaman tersebut benar adanya. Kalau menurut kalian sendiri apakah menangis membatalkan puasa?

Puasa adalah ibadah yang dilakukan dengan cara menahan diri dari segala perbuatan yang membatalkan puasa dari terbitnya fajar hingga terbenam matahari. Puasa sebagai ibadah sendiri ada beberapa macam, ada puasa wajib, sunah, makruh, haram, dan mubah. 

Puasa Ramadhan adalah puasa yang wajib dilakukan oleh umat Islam yang memenuhi syarat. Syarat seseorang wajib menjalankan puasa bisa kalian baca disini.

Dalam kaitannya dengan puasa ada hal-hal yang tidak boleh dilakukan agar puasanya sah. Jika seseorang yang puasa melakukan hal tersebut maka puasanya menjadi batal (tidak sah). 

Perkara-perkara yang Membatalkan Puasa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun