Taufik Uieks
Taufik Uieks Dosen

Hidup adalah sebuah perjalanan..Nikmati saja..

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Sejenak Mengintip Menu Resto Indonesia di Mancanegara

26 April 2023   08:36 Diperbarui: 26 April 2023   08:50 512
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sejenak Mengintip  Menu Resto Indonesia di Mancanegara
Menu Resto Djakarta Bali di Paris: Dokpri

Kalau kita jalan-jalan ke Eropa, misalnya ke Negeri Belanda, akan banyak restoran Indonesia yang menjual rendang terutama dalam menu Nasi Rames yang nikmat. Menu ini tentu saja muncul dalam resto Indonesia di Singapura , Paris dan berbagai tempat di kota-kota dunia lainnya. 

3. Gad0-Gado

Nah kalau berbicara soal sayuran, maka Gado-gado dapat dianggap sebagai perwakilan makanan Indonesia yang sering disebut dengan Indonesia Salad.   Walau gado-gado di Indonesia sendiri bisa muncul dalam berbagai bentuk, tetapi rasa bumbu kacang nya memang selalu membuat kangen dan mengingatkan kita akan cita rasa sayuran tropis yang hangat dan riang.

Rasanya tidak lengkap kalau mampir ke restoran Indonesia tetapi tidak memesan gado-gado. 

4. Sate

Kalau menu yang ini memang juga sudah identik dengan menu bakar-bakar ala Indonesia.   Indonesia sendiri memiliki sangat banyak ragam sate dan bumbu baik sate ayam, kambing, sapi dengan bumbu kacang, kecap dan berbagai jenis olahan dari berbagai daerah.  Namun di luar negeri yang paling sering muncul adalah sate ayam dengan bumbu kacang.   Tentu saja tergantung lokasinya, terkadang muncul pula sate babi di restoran Indonesia di negara tertentu.

5. Soto.

Untuk makanan yang mengandung kuah, maka soto merupakan menu Indonesia yang juga sering tampil di restoran Indonesia di luar negeri.  Soto Djakarta, misalnya merupakan salah satu menu pembuka yang ada dalam menu restoran Indonesia Djakarta Bali yang ada di Paris.   Soto dianggap sebagai sup seingga digolongkan sebagai entree atau makanan pembuka di negeri Eropa sana. 

Demikian lima jenis kuliner Nusantara yang paling sering muncul dalam daftar menur restoran Indonesia di berbagai kota dan negara di dunia.  Lima daftar ini berdasarkan pengalaman dan pengamatan pribadi penulis, bagaimana dengan pengalaman Anda? Silakan tulis di kolom komentar.

Terima kasih sudah membaca.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun