Anjas Permata
Anjas Permata Konsultan

Trainer Hypnosis, Master Hypnotherapist, Professional Executive, CEO Rumah Hipnoterapi, CEO Mind Power Master Institute, Ketua DPD Perkumpulan Komunitas Hipnotis Indonesia (PKHI)

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Menelaah Makna Ramadan sebagai Bulan Penuh Kemuliaan

1 April 2023   00:30 Diperbarui: 1 April 2023   04:06 1673
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menelaah Makna Ramadan sebagai Bulan Penuh Kemuliaan
Ramadan Kareem. Sumber: dokumentasi pribadi

https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/02/28/15876-ilustrasi-malam-isra-dan-miraj.jpg
https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/02/28/15876-ilustrasi-malam-isra-dan-miraj.jpg

Keistimewaan lain bulan Ramadan ialah adanya satu malam yang sangat mulia disebut malam Lailatul Qadar. Pada malam Lailatul Qadar semua ibadah dihitung seperti ibadah seribu bulan. Oleh karena itu banyak umat muslim yang berlomba mendapatkan malam ini dengan cara memperbanyak ibadah seperti salat malam dan melakukan itikaf di Masjid.

Bahkan saking mulianya malam itu, Allah Swt menuangkannya di dalam satu surat Al Quran yakni surat Al Qadr ayat 1 - 5 yang artinya:

"Sesungguhnya kami telah menurunkannya (Al Quran) pada malam Qadar. Dan tahukah kamu apa malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan. Pada malam itu turun pada malaikat dan Ruh (Jibril) dengan izin Tuhannya untuk mengatur semua urusan. Sejahterahlah (malam itu) sampai terbit fajar."

5. Bulan penuh berkah

https://img.okezone.com/content/2021/05/31/614/2418245/apa-arti-berkah-atau-barokah-begini-penjelasannya-RbsQjOQihC.jpg
https://img.okezone.com/content/2021/05/31/614/2418245/apa-arti-berkah-atau-barokah-begini-penjelasannya-RbsQjOQihC.jpg

Bulan Ramadan kerap disebut sebagai bulan Syahrun Mubarak seperti diterangkan oleh Nabi Muhammad SAW dalam sebuah hadis yang berbunyi:

Rasulullah SAW bersabda, "Telah datang bulan Ramadan, bulan penuh berkah, maka Allah Swt mewajibkan kalian untuk berpuasa pada bulan itu., saat itu pintu-pintu surga dibuka, pintu-pintu neraka ditutup, para setan diikat dan pada bulan itu pula terdapat satu malam yang nilainya lebih baik dari seribu bulan." (HR Ahmad)

Berkah Ramadan niscaya dapat dinikmati oleh seluruh umat muslim karena Allah Swt Maha Pengasih dan Maha Pemberi. Segala kebaikan yang lakukan selama Ramadan akan diperhitungkan sebagai amalan yang mengandung keberkahan yang luar biasa kawan.

6. Pahala berlimpah saat Ramadan

https://pict.sindonews.net/dyn/850/pena/news/2020/09/15/72/164596/cukup-diucapkan-amalan-ringan-ini-pahalanya-berlimpah-nee.jpg
https://pict.sindonews.net/dyn/850/pena/news/2020/09/15/72/164596/cukup-diucapkan-amalan-ringan-ini-pahalanya-berlimpah-nee.jpg

Keistimewaan lain bulan Ramadan ialah janji Allah Swt yang melipatgandakan pahala bagi seseorang yang menjalankan ibadah. Puasa bulan Ramadan sama seperti puasa selama 10 bulan.

Memberi makan orang yang berpuasa pahalanya sama seperti pahala orang tersebut tanpa mengurangi pahala diri kita sendiri. Bahkan sedekah di bulan Ramadan akan mendapatkan balasan yang berlipat ganda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun