Suharyanto Mallawa
Suharyanto Mallawa Pustakawan

Belajar Menulis Kepustakawanan dan Perpustakaan

Selanjutnya

Tutup

TRADISI Pilihan

Lebaran di Kota Buitenzorg

5 Mei 2022   07:49 Diperbarui: 5 Mei 2022   07:52 1708
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Setelah lulus IPB 1992-1996 saya tidak mengunjungi kota Bogor dikarenakan saya bekerja di Dili Timor Timur. Pernah waktu cuti dari kantor tahun 1996 saya berwista lagi ke kebun raya bogor bersama teman kantor, Yakup Hasan namanya. 

Dari tahun 2000-2014 hanya sesekali saja ke kota bogor hanya untuk sekedar jalan-jalan bersama istri dan anak-anak, dan kadang untuk silaturahmi dengan teman kuliah. 

Kembali lagi ke Kota Bogor. Di awal  Tahun 2014 saya mendapatkan tugas dari Perpustakaan Nasional sebagai koordinator pengelolaan Perpustakaan Istana Bogor, jadi hampir setiap minggu saya ke Istana Bogor Bersama tin pengolahan untuk melakukan persiapan pembukaan Perpustakaan Istana Bogor. 

Lima tahun kemudian di tahun 2019, saya berikhtiar melanjutkan kuliah S3 di Universitas Pakuan, jurusan Manajemen Pendidikan (sampai tulisan ini.dibuat belum diselesaikan kuliahnya)

Teryata Buitenzorg sudah menjadi bagian dari kehidupan saya. Mulai dari tempat tinggal di Depok tahun 1980 an (waku itu Depok masih menjadi bagian Bogor) , SD, SMP, SMA, D2, keluarga, dan pekerjaan selalu berada di Buitenzorg dan kini tinggal di Pondok Rajeg, Cibinong Kabupaten Bogor juga merupakan bagian dari perjalanan kehidupan di Kota Buitenzorg...  

Jalan-jalan ke kota Hujan

Jangan lupa beli Asinan

Selamat hari lebaran

Mari kita saling maafan

Pergi ke Bogor singgah ke kebun Raya

Jangan lupan makan soto dan laksa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun